SEO Blog Dan Website: Apa Itu Blog No Follow Dan Do Follow ? - My Life is My Freedom
Headlines News :
Home » » SEO Blog Dan Website: Apa Itu Blog No Follow Dan Do Follow ?

SEO Blog Dan Website: Apa Itu Blog No Follow Dan Do Follow ?

Written By mridwan on Kamis, 19 Desember 2013 | 15.53

SEO Blog Dan Website: Apa Itu Blog No Follow Dan Do Follow ? - Mungkin teman-teman yang masih pemula seperti saya ada yang bertanya kenapa saya mengubah blog saya dari no follow mwnjadi do follow, ada beberapa hal yang menjadi pertimbangan saya:
1. Memberi apresiasi kepada teman-teman yang berkunjung ke blog saya, jika memberi komentar sebagai (Nama/Url), maka otomatis komentar anda akan menjadi backlink ke situs anda. Karena anda sudah memberi komentar dan membaca blog saya, maka sudah selayaknya saya memberi apresiasi dengan memberi kenang-kenangan berupa backlink yang akan anda peroleh secara gratis.Karena backlink adalah salahsatu faktor meningkatkan page rank kita
2. Sudah selayaknya kita sesama blogger jika saling kunjung-mengunjungi akan saling memberi, jika anda datang ke blog saya berarti anda telah menghabiskan waktu anda membaca artikel di blog ini, dan sudah selayaknya anda pulang anda membawa oleh-oleh backlink jika memberi komentar di blog ini , maka dengan adanya prinsip saling menguntungkan ini akan saling mempererat tali silaturahmi antar blogger.

Apa resiko yang mungkin anda alami jika mengubah blog menjadi do follow:
1. Kemungkinan adanya komentar-komentar yang bersifat spam, jika google menemukan banyak spam pada komentar di blog, maka akan menyebakan pagerank turun.
namun hal ini dapat dilakukan dengan memantau komentar yang masuk (melakukan moderasi terhadap komentar yang masuk, jadi kita perlu menyeleksi komentar-komentar yang tidak bersifat spam saja yang approved, sehingga kita dapat terhindar dari pinalti google akibat adanya spam). Jika terbukti spam tinggal dihapus saja.

Jika anda berminat memberi komentar dan ingin backlink saya saran beri komnetar sebagai Nama/Url, karena jika anda login sebagai User GoogleID,atau Anonim, maka secara otomatis tidak mendapatkan backlink.dikutip dari artikelkomputerku.blogspot.com, foto:www.mylocalseoguy.com
Share this article :

0 komentar:

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

Kata Mutiara

 
Support : | |
Proudly powered by Blogger
Copyright © 2011. My Life is My Freedom - All Rights Reserved
Original Design by Creating Website